Tips Mengetahui Blog/Website Doffolow Dan Noffolow

Vicshare , Menurut Saya ada banyak cara untuk mengetahui suatu blog apakah nofollow atau dofollow, salah satunya dengan melihat source codenya atau kode html halaman suatu blog. Tapi ada cara cepat untuk mengetahui apakah blog tersebut nofollow atau dofollow yaitu dengan menggunakan add ons yang sudah disediakan oleh mozilla, yaitu NoDofollow 1.1.
 

Nodofollow merupakan add ons yang bisa dipasang di mozila firefox, Dengan memakai add ons nodofollow maka untuk mengetahui apakah blog tersebut nofollow atau dofollow akan lebih mudah dan praktis.

Cara mengetahui blog Dofollow dan Nofollow

1. Install add ons NoDofollow, silakan klik alamatnya di https://addons.mozilla.org/en-US/firefox/addon/5687
2. Setelah terinstall maka restart ulang mozilla sobat
3. Buka kembali browser Mozilla
4. Silahkan buka blog yang ingin sobat cek
4. Klik kanan dan ceklist 'NoDofollow' pada 'menu Alat atau TOOLS' pada browser Mozilla sobat

Keterangan :
Link yang di blog berhighlight 'ungu' berarti dofollow dan yang berwarna 'pink' berarti nofollow. 
 
Semoga Bermanfaat....

2 komentar:

Ants Kaka mengatakan...

wah,,,thansk info nya sob...

vic4share mengatakan...

@Ants Kaka : Sama2 kawan :)

Posting Komentar